jika anda pernah install backtrack dan sudah pasti mengalami hal yang sama, soalnya kebanyakannya kaya gitu. hehe
kaya di gambar ini:
setelah saya cari sana sini eh ternyata nemu di situs aslinya, akhirnya beres juga nih permaslahannya.
langsung aja bro
1. pertama kamu buka terminal/ console atau bisa ketikan ctrl+alt+t
2. lalu ketikan
- dpkg-reconfigure wicd
3. lalu ketikan kembali
- update-rc.d wicd defaults
4. kemudian kalian logout lalu masuk lagi, jika masih mengalalami yang sama coba anda reboot komputer/laptop anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar